C18 Bagian 18
Vestele mengetuk-ngetuk jarinya di meja. Kini Vestele, Nevarth, dan Jane sedang duduk di ruang pertemuan. Nevarth yang meminta Jane untuk menceritakan tentang alur komik itu secara lengkap.
Jane menatap mereka berdua dengan gugup. “A-aku sama sekali tidak berniat untuk membuat komik itu menjadi kenyataan. Aku dan adikku hanya membuat komik itu untuk menumpahkan ide kami